Polres Nabire berikan bansos kepada para Pensiunan Polri, Warakauri dan Masyarakat


Nabire, Bumiofinavandu.Id – Kepolisian Resort Nabire memberikan bantuan social kepada para pensiunan Polri, Warakauri dan Masyarakat, sebanyak sebanyak 30 Paket untuk pensiunan olri dan masyarakat umum sebanyak 80 Paket. Serta masker kain sebanyak 20 buah.

Bantuan ini disalurkan melalui Satuan Lalu Lintas dalam rangka Hari Bhayangkara ke-74 Tahun 2020, di Aula Rastra Samara Polres Nabire, Jumat (26/06/20).

Bacaan Lainnya

Penyaluran bansos dan pemberian masker dipimpin Kapolres Nabire yang di wakili oleh Wakapolres Nabire, Kompol Samuel D. Tatiratu, SIK dan dihadiri Kasat Lantas Polres Nabire AKP Hendra Krisnawan, SH, SIK.

Wakapolres Nabire, Kompol Samuel D. Tatiratu, SIK, mengatakan bansos diberikan gunan mempererat hubungan tali silaturahmi dan kekeluargaan antara anggota Polri dengan Purnawirawan Polri.

“Jadi selain pensiunan juga ada untuk perwakilan masyarakat yang layak untuk menerima,” kata Tatiratu.

Menurut Tatiratu, para Purnawirawan merupakan teladan dan panutan bagi anggota Polri yang masih aktif. Sehingga, perlu meneladani sikap dan ketulusan mereka (purnawirawan) yang masih dan tetap mengabdikan diri dengan baik kepada masyarakat.

“Kami sangat berterima kasih kepada para purnawirawan Polri yang telah mengabdi kepada Negara,” ujarnya.(Red, Humas Res Nabire)

PHP Dev Cloud Hosting

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

11 Komentar

  1. Ping-balik: link
  2. Ping-balik: สีทนไฟ
  3. Ping-balik: right here
  4. Ping-balik: som777
  5. Ping-balik: harem77
  6. Ping-balik: free tokens
  7. Ping-balik: c2c chat