Ikemal Nabire siap Rayakan Natal bersama

Para pengurus IKemal Nabire dalam satu kesempatan.– Bumiofinavandu/TR.

Nabire, Bumiofinavandu –  Ikatan Keluarga Maluku atau Ikemal Nabire, Papua Tengah siap merayakan Natal bersama pada esok, Rabu (28/12/2022).

Kegiatan rutin tahunan masyarakat Maluku tersebut cencaranyan akan berlangsung di gedung Aula Maranatha Malompo, pukul 16.000 WIT sampai selesai.

Bacaan Lainnya

Koordinator Seksi acara, Pendeta Marzel J. Hitipeuw melalui panggilan selulernya menjelaskan, persiapan Natal Ikemal sudah mendekati finish dan hanya tunggu pelaksanaannya.

“Sore nanti kita akan gladi bersih. Sedangkan dari seksi perlengkapan sudah mulai mendekor dan seksi acara sedang mendistribusikan undangan,” jelas Pdt. Marzel.

Tidak ada yang spesial menurut Pdt. Mazsel dalam Natal Ikemal Tahun ini, karena sama seperti Tahun sebelumnya. karena tujuan utamanya adalah bagaimana agar warga Maluku di Nabire harus bersatu, bergandeng tangan dalam berbagai persoalan.

Jalannya acara nantinya setelah pembukaan, sambutan ketua panitia lalu ibadah. Setelah itu pesan Natal dari Ketua Ikemal.

“Jadi yang nanti pimpin Ibadah itu dari Katolik. Romo Vincent,” tuturnya.

Natal Ikemal Tahun 2022 mengusung tema sesuai dengan tema Nasional “Maka Pulanglah Mereka Ke Negerinya Melalui Jalan Lain” dari bacaan Injil Matius 2: 1-12. Injil ini menceritakan tentang kisah tiga orang majus dari Timur yang memilih jalan lain setelah menemui Yesus dan Maria di Kandang Betlehem dan tidak kembali kepada Herodes.

Sedangkan sub temanya adalah “Warga Ikemal siap maju dalam keberagaman dan berpartisipasi aktif mendukung Pemerintah”.

rencanyana, selain sambutan dari Ketua Ikemal Nabire, Bupati Nabire dan Penjabat Gubernur Papua Tengah turut diundang dan memberikan sambutan dalam Natal tersebut.[*]

Dapatkan update berita Bumiofinavandu.com dengan bergabung di Telegram. Caranya muda, Anda harus menginstall aplikasi Telegram terlebih dulu di Android/Ponsel lalu klik https://t.me/wartabumiofinabirepapuatengah lalu join. Atau dapatkan juga di medsos (Facebook, Twitter, Instagram, Youtube, Tiktok) dengan nama akun Warta Bumiofi.

PHP Dev Cloud Hosting

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

9 Komentar

  1. Hi, i feel that i saw you visited my website thus i got here to go back the desire?.I’m trying to
    to find issues to improve my web site!I suppose its ok to use some of your
    concepts!!

  2. It’s perfect time to make some plans for
    the future and it is time to be happy. I have read this post and if I could I desire to
    suggest you some interesting things or tips.
    Perhaps you can write next articles referring to this article.
    I wish to read even more things about it!

  3. Howdy! This article could not be written much better!
    Looking at this article reminds me of my previous roommate!
    He constantly kept preaching about this. I am going to send this article
    to him. Pretty sure he will have a good read. Thank you for sharing!

  4. It’s a shame you don’t have a donate button! I’d certainly donate to this fantastic blog!
    I suppose for now i’ll settle for bookmarking and adding your RSS feed to
    my Google account. I look forward to fresh updates and will talk about this blog with my Facebook group.
    Talk soon!

  5. I used to be recommended this blog via my cousin. I’m now
    not sure whether this submit is written by him as no one
    else realize such distinctive about my difficulty. You are amazing!

    Thanks!